Tradisi Nyadran atau Ambengan Dusun Dukuh Sukun

Lutfi Alfian 13 Maret 2023 17:55:42 WIB

Nyadran merupakan salah satu tradisi yang masih lekat dalam kehidupan masyarakat Jawa. Nyadran berasal dari bahasa Sanskerta “Sraddha”yang artinya keyakinan. Hari Minggu (12/3/23) nyadran digelar warga masyarakat dusun Dukuh Sukun  yang bertempat di Masjid.

Tradisi mendoakan para leluhur ini berlangsung meriah, usai doa bersama warga masyarakat dusun Dukuh Sukun melakukan kegiatan kembul bujono (makan bersama).

Kegiatan ini juga dijadikan sebagai sarana guna melestarikan budaya gotong royong dalam masyarakat sekaligus menjadi upaya untuk dapat menjaga keharmonisan dalam bertetangga atau bermasyarakat.

Komentar atas Tradisi Nyadran atau Ambengan Dusun Dukuh Sukun

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License